Picture

CARA MENDAFTAR ALERTPAY

1. Buat akun email yang khusus untuk keperluan AlertPay. Lebih bagus dan aman kalau Anda pakai gmail.
2. Klik di sini untuk membuka Form Pendaftaran Akun di AlertPay.
3. Pilih saja Personal Pro dan klik Next Step.
4. Isi data form registrasi dengan lengkap :
    *.      Salutation : Pilih Mr. Jika Anda pria dan Mrs. Atau Ms jika Anda wanita
    *.     First name : Nama depan Anda
    *.      Last name : Nama belakang Anda
    *.     Address line 1 : Alamat tempat tinggal Anda
    *.      Address line 2 : Alamat tempat tinggal Anda jika Address line tidak cukup
    *       City : Kota tempat tinggal Anda
    *.     Region : Provinsi tempat tinggal Anda
    *.     Post code : Kode pos tempat tinggal Anda
    *.       Country : Negara tempat tinggal Anda (muncul otomatis sesuai pilihan)
    *.       Citizenship : Pilih kewarganegaraan Anda
    *.     Homephone : Nomor telepon rumah (hilangkan angka 0 pada kode wilayah)
    *.       Occupation : Pekerjaan Anda
    *.  Date of birth : Tanggal lahir Anda
5. Klik Next Step
a.      Email Address  : Alamat email Anda
b.     Password : Password Anda untuk AlertPay (jangan sama dengan password email, riskan)
c.      Re-enter password : Ketik kembali password AlertPay Anda
d.     Transaction PIN : PIN yang akan dipakai transaksi di AlertPay
e.      Re-enter Transaction PIN : Ketik kembali Transaction PIN Anda
f.       Security Question #1 : Pilih pertanyaan sesuai dengan kondisi Anda
g.     Answer #1 : Jawaban dari Security Question #1
h.     Security Question #2 : Jawaban dari Security Question #2
i.       Answer #2 : Jawaban dari Security Question #2
j.       Third Party Information : Pilih Yes bila akun AlertPay Anda dipakai untuk beberapa orang/organisasi dan pilih No jika untuk akun pribadi Anda.
k.     Word Verification : Ketik kembali tulisan yang muncul     Centang pada You acknowledge that you have read and agreed to AlertPay’s User Agreement
6. Klik Final Step, akun AlertPay Anda sudah jadi
7. Buka email yang Anda pakai untuk membuat akun AlertPay.
8. Buka email dari AlertPay dan klik pada link yang dikirimkan atau copy link tersebut dan paste ke alamat URL (web).
9. Akun AlertPay Anda siap digunakan.
10. Sebaiknya verifikasi AlertPay Anda dengan cara berikut ini :
      a.  Buka account (akun) AlertPay Anda.
      b.  Klik My Account, kemudian klik Profile akan muncul halaman verifikasi
      c.  Pada halaman verifikasi ini  pilih salah satu opsi dari 3 opsi yang ditawarkan.
           - Pilihan A verifikasi dengan rekening
           - Pilihan B verifikasi dengan Credit Card
           - Pilihan C verifikasi dengan Hand Phone
     Jika anda belum punya credit card gunakan pilihan C
     Terserah mana yang akan Anda lakukan, tapi yang terbaik memang memakai 
     Credit Card.
11. Isilah saldo AlertPay Anda untuk keperluan upgrade minimal $21 .
12. Untuk mengisinya Anda bisa  melakukan pembelian pada :
        -  changerpay.com 
       -  jual-beli-alertpay.blogspot.com
       -  tukardollar.webs.com
       -  www.jualbelialertpay.com